Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Jambi menjadi tempat studi tiru (visitasi) peningkatan mutu, kinerja dan kegiatan program Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) oleh Disdik Provinsi Sumatera Selatan. Banyak hal yang akan diadopsi rombongan Provinsi tetangga dari Jambi kedepannya. Kunjungan lintas P ...
Pemerintah Pusat melalui Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) memberikan penghargaan Sinergi Pemda dan Kemendikbudrsitek dalam Kihajar STEM 2023 ke Pemerintah Provinsi Jambi. Penghargaan ini digelar di Jakarta pada Jumat, 17 November 2023 malam dan diterima lan ...
Komisi Informasi (KI) Provinsi Jambi menggelar malam penganugrahan keterbukaan informasi publik tahun 2023. Anugrah ini hasil monitoring dan evaluasi terhadap keterbukaan informasi yang dijalankan badan public sebagai implementais penerapan UU No 14 tahun 2008 tentang keterbukaan informasi Provinsi ...
Dewan Perwakilan Rakyat (DPR-RI) telah mengesahkan Revisi Undang-Undang (RUU) Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN) menjadi undang-undang. Ketua Umum Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI), Al Haris menyambut positif pengesahan UU ASN yang baru ini, karena aka ...
Buat Bangga Jambi! Gubernur Jambi Al Haris dapat kepercayaan mengemban tugas sebagai Ketua Gubernur se Indonesia yang tergabung dalam Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI). Al Haris didapuk sebagai Ketua Umum APPSI untuk masa jabatan 2023-2024. Orang nomor satu di Provinsi Jambi itu ...