JAKARTA - Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) melalui Balai Layanan Platform Teknologi (BLPT) sebagai unit pelaksana teknis Pusat Data dan Teknologi Informasi Pendidikan (Pusdatin) kembali menggelar Anugerah Kihajar (Kita Harus Belajar). Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah ( ...
Selamat Kepada Kandidat Duta Teknologi Prov Jambi Tahun 2024 ...
Jakarta (20/11) – PTP Connect 2024 sukses diselenggarakan di Grand Ballroom Ayana Midplaza Hotel, Senayan, Jakarta. Acara yang digelar pada 18-20 November 2024 ini dihadiri oleh 223 peserta luring dan hampir 1000 peserta daring melalui aplikasi video conference dan streaming&nbs ...
Kamis, 4/4/2024) Kadis Pendidikan Provinsi Jambi yang diwakili oleh Kepala BTIKP Disdik Jambi, didampingi Kasubag Program, Kasi Kurikulum dan Kasi PTP&PTIP menerima Visitasi lapangan identifikasi kebutuhan data dan informasi pembentukan petugas pendamping pemanfaatan Teknologi Informasi Komunika ...
Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Jambi memberikan hadiah lomba Gebyar Teknologi Informatika dan Komunikasi (TIK) 2023 untuk siswa dan guru dari setiap jenjang pendidikan. Hadiah lomba Gebyar TIK ini diserahkan langsung Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jambi, Syamsurizal dan disaksikan Sekretaris D ...